ADA APA Dengan Kalian (Jawaban Gus Mus)


Gus Mus yang Bijaksana, Setiap cerita memiliki akhir ... Tapi dalam kehidupan setiap akhir hanya awal kehidupan baru berlangsung tidak selalu seperti yang kita telah bayangkan itu akan terjadi tapi selalu ada cara yang seharusnya kita ingat,. Kita biasanya tidak bisa memilih kehidupan tapi musik bermain untuk kita ... kita bisa memilih bagaimana kita menari untuk itu sesuai irama musik yang mengalun. Pertanyaan Gus Mus ada apa dengan Kita? Pada zaman orba Rakyat Negeri ini menyanyikan dan menarikan lagu Pembangunan dengan heroiknya menabur gendang dan kecapi dengan slogan Asal tau sama saja smua enak n nyaman dengan bahasa lain Korupsi itu halal.., cerita inipun berakhir Rakyat ini kembali bernyanyi dan menari Tarian Reformasi namun aroma Korupsi masih juga tercium bau tak sedap, cerita itupun berakhir kembali, tarian Bersih dan jujurpun dikumandangkan dengan eloknya terasa nyama di telinga, namun tarian dan nyanyian yang lemah gemulai berubah menjadi irama Rock n Rollnya korupsi, hingar bingar suara Korupsi di segala bidang muncul di media massa ini dari mulai raja raja kecil hingga hamba hukum yang menjadi tumpuan menegakkan keadilan turut menarikan tarian exotis Korupsi karena terasa nikmat dan menggiurkan, rakyat hanya berteriak Alamaak kacau balau dan berantakannya Nusantara ini, mungkinkah kita salah dlm memilih raja raja kecil kita, ataukah para raja sangat piawai memainkan Gambus dan Kecapinya sehingga Rakyatnya turut menari dan bersenandung menyanyikan lagu Korupsi Ɣğ terasa nikmat dan memabukkan?

0 Response to "ADA APA Dengan Kalian (Jawaban Gus Mus)"

Post a Comment

1.Berkomentarlah dengan kata-kata yang sopan
2.No SPAM, No Live link , No Sara , No P*rn
3.Untuk Blogwalking / Mencari Backlink bisa Menggunakan OPENID , Name URL

Komentar yang tidak sesuai dengan isi Konten , Akan Langsung di Delete.